Explore the Colourful World

KHAYANGAN OUTDOOR

y
r

Explore The World

Diremit mundi mare undae nunc mixtam tanto sibi. Nubes unda concordi. Fert his. Recessit mentes praecipites locum caligine sui egens erat. Silvas caeli regna.

About Us

Khayangan Outdoor merupakan sebuah organisasi sekaligus toko perlengkapan kegiatan alam terbuka yang berdiri pada tahun 2015. Organisasi memiliki visi kuat untuk mengembangkan semangat eksplorasi dan kecintaan terhadap alam di kalangan generasi muda. Berangkat dari kegelisahan akan minimnya wadah yang mewadahi aktivitas luar ruang secara terstruktur dan aman, Khayangan Outdoor hadir sebagai solusi sekaligus ruang kolaboratif bagi siapa pun yang memiliki semangat petualang.